Friday, June 15, 2012

Cara Memperbaiki Komputer yang Tidak Ada Output ke Monitor


Hal pertama yang dilakukan untuk menganalisis kerusakan ini adalah mengecek kabel VGA pada CPU dan Monitor LCD dengan cara menukar kabel VGAnya jadi kabel yang tertempel ke komputer di tukar dengan yang tertempel ke monitor.

Jika hasilnya masih tetap nihil tidak ada output ke komputer cara selanjutnya adalah mencoba mengecek CPU ke monitor yang lain cara ini di lakukan untuk menganalisi kerusakan yang berada di monitor atau CPUnya

Jika hasinya masih juga nihil berarti masalah ada di CPU anda, coba dengan membongkar seluruh komponen CPU termasuk Processor,RAM,dll lalu lakukan pembersihan pada komponen tersebut dan pasang kembali dengan kencang dan tidak ada yang loggar satupun, pada cara ketiga ini komputer teman saya bisa berjalan kembali dengan normal

Jika komputer masih saja tidak ada output ke monitor berarti Mainboard anda sudah rusak dan harus di ganti sebelum komponen yang lain ikut rusak dan menjadi parah...

dan semoga berhasil :)

sekian dulu dari saya Assalamualaikum wr. wb